Tips agar hati tetap tenang dan senang

Tips Agar Hati Merasa Tenang dan Senang Jiwa 


Syubban News
>>> Sahabat Fillah mudah -mudahan para ikhwah ada dalam lindungan dan Maghfirah Allah SWT. Pada kesempatan ini admin mau memberikan tips - tips agar hati kita  merasa senang dan tenang serta tentram jiwa. 

Terkadang hanya dibutuhkan beberapa menit untuk mengubah suasana hati yang buruk jika Kita mengetahui trik yang tepat.

Berikut ini ada beberapa metode ilmiah yasng sudah diuji untuk membantu kita mengalahkan suasana bad mood kita, oleh David Roboson.

Dalam kesibukkan sehari-hari, kita dapat dengan mudahnya hilang konsentrasi dan masuk ke dalam kebosanan yang kemudian berakhir dengan mengasihanin diri sendiri.

Namun, beberapa orang tampaknya sangat tahan terhadap sulitnya hidup dan dapat tetap memancarkan keceriannya.

Tips -tips agar hati tenang dan jiwa tentram adalah sebagai berikut :

TIDAK MEMBENCI

Jangan benci seseorang walaupun dia buat salah padamu.

 TIDAK MERUNGUT

Jangan berkeluh kesah sebaliknya banyakkan doa.

BERSEDERHANA

Hidup sederhana walaupun kamu ada kedudukan tinggi dan berharta.

BERSANGKA BAIK

Sentiasa fikir positif walaupun sentiasa di timpa ujian.

SELALU SENYUM

Senyumlah walaupun hati terluka.

SELALU MEMBERI

Banyakkan beri sedekah walaupun kita terhalang melakukannya..

DOA TANPA PENGETAHUAN MEREKA

Jangan putus-putus mendoakan kebaikan untuk saudaramu tanpa pengetahuannya.

TIDAK BERDENGKI DAN IRI HATI

Jangan berdengki dengan kejayaan teman-teman anda, berdoalah semoga anda jua berjaya sepertinya, jika anda dengki dengan mengaibkan dia, ingtlah segala amal baik anda pasti hangus. Kerana Allah tak terima amal kebajikan orang yang berhasad dengki.

MUDAH MEMAAFKAN

Jangan merasa liat dan susah dalam memaafkan kesalahan orang lain kerana terdapat kemuliaan dan ketenangan didalam memaafkan

HINDARI PERMUSUHAN

Jangan menganggap orang yang tidak sependapat sebagai lawan namun dia adalah kawan anda.


Itulah beberapa tips agar hati kita senantiasa merasa senang dan tentram, Karena hati yang tenang dan tentram agar memberikan imun yang kuat. Tidak mudah merasa sakit serta tahan terhadap berbagai penyakit maupun virus. 

Baca juga : Hindari kebiasaan buruk dalam pengelolaan keuangan

Post a Comment

Previous Post Next Post